
Breaking News
- Kapolri Terbitkan Maklumat Kepatuhan Prokes saat Libur Natal dan Tahun Baru
- Jalankan Maklumat Kapolri, Polda Jambi : Tidak Ada Kerumunan Selama Nataru
- Cek Kesiapan, Kapolres Kerinci Sambangi Pos Pelayanan Ops Lilin 2020
- Kapolres Kerinci Pimpin Apel Gelar Pasukan Ops Lilin Siginjai 2020
- Kapolda Jambi Pimpin Langsung Apel Gelar Pasukan Ops Lilin 2020
- Wadirresnarkoba Jambi Mendapat Promosi Dir Reskrimum Jambi
- Kapolda Jambi menjenguk Pers Brimob Nusantara BKO Polda Jambi yang mengalami Kecelakaan Lalu Lintas
- Kapolda Jambi melaksanakan Silaturahmi dengan Ketua Pengadilan Tinggi (PT) Jambi
- 23 Tersangka Teroris JI yang di Tangkap Densus 88 Tiba di Jakarta
- Kapolda Jambi Silaturahmi guna memantau Situasi Kamtibmas
kapolres kerinci menghadiri undangan buka bersama dengan purnawirawan dan warakauri
Berita Terkait
- Polres Kerinci Gelar Konferensi Pers Kasus Ujaran Kebencian Terhadap Polri0
- Ratusan Personil Gabungan Apel Operasi Ketupat di Mapolres Kerinci0
- Cek Stabilisasi Harga Sembako, Polres Kerinci dan Sejumlah Dinas Terkait Menggelar Operasi Pasar0
- Polres Kerinci Gelar Dialog Kebangsaan Demokrasi Kita Jaga Persatuan dan Kesatuan dalam Bingkai NKRI0
- Satlantas Polres Kerinci Beserta Bhayangkari Berikan Tali Asih ke Panti Asuhan Putra Aisyiyah0
- Kapolres Kerinci Buka Rapat Koordinasi Operasi Ketupat 2019 0
- Keakraban Kapolres Kerinci Bersama Kalangan Masyarakat dalam Buka Bersama di Mapolres Kerinci0
- Polres Kerinci Beri Bantuan Korban Kebakaran di Kumun0
- Tim Pemenangan Capres Sepakat di Kabupaten Kerinci dan Kota Sungai Penuh Tak ada Kecurangan0
- Kapolres Kerinci dan Dandim 0417 Kerinci Kawal Pergeseran Kotak Suara Ke Aula Hotel Mahkota0
Berita Populer
- Polsek danau Kerinci melaksanakan patroli cipkon
- Kapolres Kerinci Melayat Ke rumah Korban meninggal dunia Pasca Perkelahian pemuda
- tejaring razia 2 pasang muda mudi di amankan sat sabhara Polres kerinci
- Sekali Lagi 2 Hektar Ladang Ganja Berhasil di Ungkap Polres Kerinci
- Bripka Amril,melakukan pertolongan pertama korban Laka Lantas
- Sat Narkoba Polres Kerinci, Tangkap Pasutri Pemakai Narkotika Jenis Shabu di Sungai Penuh
- Sat Lantas Polres Kerinci Beri Himbauan kepada Masyarakat dengan Memasang Spanduk Ops Zebra
- Polsek sungai penuh berhasil ungkap kasus pemerasan di sertai kekerasan yang resahkan warga
- Kali ini USMALDI alias Cik Mal Dapat Hadiah Timah Panas dari Personil Reskrim Polsek Gunung Kerinci
- Polres Kerinci amankan TKP penemuan mayat laki-laki tanpa identitas
TRIBATANEWSKERINCI.COM SUNGAI PENUH - Dihari ke – 24 pelaksanaan ibadah puasa bulan Ramadhan 1440 H serta dalam rangka lebih mendekatkan diri kepada masyarakat, Kapolres Kerinci mengahadiri undangan buka bersama purnawirawan dan warakauri serta memberikan kupon tunjangan hari raya kepada purnawirawan dan warakauri yang dilaksanakan di aula hutel matahari dua kota sungai penuh, Rabu (29/5/2019) sore.
Hadir pada acara tersebut, Kapolres Kerinci AKBP Dwi Mulyanto, S.I.K, S.H beserta ibu ketua bhayangkari cabang kerinci, Wakil Walikota sungai penuh, dan hadirin purnawirawan dan warakauri.
Dalam sambutannya Kapolres Kerinci mengatakan, kegiatan buka bersama yang dilakukan oleh para purnawirawan Polri ini semata-mata untuk mepererat tali kekeluargaan antara Polri dengan pendahulunya yang sudah menyelesaikan masa tugasnya di Kepolisian.
Kapolres juga mengharapkan peran aktif dari Purnawirawan dalam memberikan masukan – masukan atau kritik yang bersifat membangun untuk kemajuan organisasi Polri khususnya Polres Kerinci Polda jambi.
“Saya sangat berharap meskipun sudah purna tugas semangat dan jiwa Polri jangan dihilangkan, jika menemukan anggota Polri yang melanggar aturan jangan segan – segan melaporkannya, bilamana ada hal – hal yang mendasar dan mendesak Polres Kerinci siap membantu,” ujar Kapolres Kerinci
Dibutuhkan keterlibatan segala pihak demi mewujudkan situasi yang aman dan nyaman. Pungkasnya.
Humas Polres Kerinci

Write a Facebook Comment
Tuliskan Komentar anda dari account Facebook
View all comments